Agenda HUT Kota Tegal #435KotaTegal

Loho HUT Kota Tegal ke-435

Berikut agenda acara  dalam memperingati hari jadi Kota Tegal yang ke-435 di bulan April 2015:

27 Maret 2015. Bakti Sosial Pencabutan Paku di Pohon.

27 Maret 2015. Donor Darah Massal. Pendopo Ki Gede Sebayu.

28 Maret 2015. 09:00 WIB. Talkshow, Pameran, Peragaan Busana, dan Bazar Batik Motif Tegal. Wisma Kagama, UGM Yogyakarta.

28-29 Maret 2015. 08:00 WIB. Lomba Drumband. GOR Wisanggeni Tegal

5 April 2015. 08:00 WIB. Lomba Dagongan, Bakyak, Egrang. AAT

5 -12 April 2015. 08:00 WIB. Turnamen Tenis ITF. GOR Wisanggeni

11 April 2015. 09:00 WIB. Sidang Paripurna Istimewa DPRD Kota Tegal. DPRD Kota Tegal

11 April 2015. 11:00 WIB. Ziarah Makam. Makam Ki Gede Sebayu, Danawarih.

11 April 2015. 19:30. Malam tasyakuran. Pendopo Ki Gede Sebayu, Kota Tegal.

12 April 2015. 08:00 WIB. Upacara Hari Jadi Kota Tegal. Alun-alun Tegal

12 April 2015. 10:00 WIB. Pesta Ponggol Sate Kambing ( 9 ribu tusuk sate dan 3 ribu bungkus ponggol serta ribuan potong tahu aci.). Jl. Ki Gede Sebayu, Kota Tegal.

18 April 2015. 08:00-23:00. Pentas Seni dan Kuliner. Sepanjang Jl. Veteran – Jl. Pemuda Kota Tegal

18-19 April 2015. Lomba Volley.

19 April 2015. 06:00 WIB. Jalan Sehat. Berhadiah 1 unit mobil. AAT.

19/ 26 April 2015. Lomba Konten Burung Kicau. Pantai Alam Indah.

20-23, 25 April 2015. Lomba Senam Pelajar Tingkat Kota. GOR Wisanggeni Tegal

24-26 April 2015. Lomba Catur Walikota Cup.

25 April 2015. 19:00 WIB. Pesta Rakyat (4 Kecamatan). Pendopo 4 Kecamatan di Kota Tegal.

25-26 April 2015. Lomba Merpati Tinggi Kolong. Jalingkut.

26 April 2015. Lomba Senam Aerobik tingkat Bakorwil III. GOR Wisanggeni Tegal.

26 April 2015. 14:00 WIB. Tegal Pesisir Karnaval 4. Gedung DPRD Kota Tegal – Jl.Veteran- Jl. A. Yani (belok kiri)- AAT.

27-29 April 2015. Pameran Foto.

27 April – 2 Mei 2015. Futsal Pelajar tingkat Kota.

Download detail acaranya di sini. Terima kasih Pemkot Tegal untuk informasi acaranya 🙂

 

 

 

Related posts

Leave a Comment