Event Asyiiik Fest 2013 di Tegal

asyiiik fest tegal 2013
Asyiiik Fest 2013 di Tegal

Sabtu, 22 Juni 2013 kemarin, Kota Tegal menjadi salah satu tempat diselenggarakannya event Sampoerna Kretek Asyiiik Fest 2013 yang keseluruhannya diadakan di 6 kota (Mojokerto, Sambas, Tegal, Lampung, Tasikmalaya, dan Jakarta). Event ini merupakan kolaborasi dari acara musik, komunitas, kuliner, permainan, dan masih banyak lagi. Jadi bisa dibayangkan bagaimana serunya.

Asyiiik Fest di Tegal ini diselenggarakan di Stadion Yos Sudarso mulai siang hingga malam hari. Pengunjung tidak dimintai tiket masuk, alias FREE. Namun syarat utamanya adalah umur harus 18 tahun ke atas.

Banyak artis ibu kota yang hadir mengisi acra ini, serpti Radja, Viky Sianipar, Anji, Deny “Cagur”, dan masih banyak lagi artis pengisi acara ini. Selain artis ibu kota, acara ini menggandeng sejumlah UMKM yang bergerak di usaha kuliner. Sebut saja, Tahu Pletok dan Tahu Aci Gang Kymto, Sate Kambing Pak Moei, Soto Tauco Pak Madi, Kupat Glabed Pak Ali, serta kedai minuman segar dari Kelana Rasa milik Bondan Winarno.

Sebelum acara Asyiiik Fest diselenggarakan di Tegal, tim Kelana Rasa melakukan syuting pengambilan video di beberapa lokasi kuliner yang ada di Tegal dan sekitarnya. Untuk kemudian hasil rekaman tersebut diputar pada saat acara Asyiik Fest. Untuk bintang tamunya tentu saja Pak Bondan Winarno. 🙂

Komunitas Sepeda
Komunitas Sepeda

 

Games Bowling
Games Bowling
Unik ya permainannya :)
Unik ya permainannya 🙂

 

Ada catur juga lho
Ada catur juga lho
Ini nih yang paling banyak dicari, tahu aci & tahu pletok!
Ini nih yang paling banyak dicari, tahu aci & tahu pletok!

 

Stand Kuliner
Stand Kuliner

 

crew kelana rasa
Yosafat, Kristanti Sitoresmi, dan Mas Aldy
Permainan ini juga banyak peminatnya lho
Permainan ini juga banyak peminatnya lho

 

Cetak Kaos
Ada cetak kaos juga
komunitas
Komunitas Logan Desa Dukuhmalang & Komunitas Rumput Laut Desa Randusanga
Karambol
Karambol

 

Anji in action
Anji in action

 

Terima kasih untuk Mas Arie Parikesit, Mas Aldy, Crew Kuliner Kelana Rasa, dan SPG.

Sumber: Suara Merdeka

Related posts

3 Thoughts to “Event Asyiiik Fest 2013 di Tegal”

Leave a Comment